Penentuan Konsentrasi Aktivator Asam Sulfat Terbaik pada Pretreatment Zeolit Alam Lampung (Zal) sebagai Katalisator untuk Reaksi Esterifikasi Gliserol dan Asam Asetat Menjadi Triacetin

Penulis

  • Achmad Ariyadi Department of Chemical Engineering, Faculty of Engineering, University of Lampung
  • Simparmin Br. Ginting Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Lampung

DOI:

https://doi.org/10.35450/jip.v5i02.39

Kata Kunci:

pretreatment, triacetin, ZeolitAlam Lampung(ZAL)

Abstrak

Telah dilakukan penelitan untuk memperoleh konsentrasi aktivator asam sulfat terbaik pada tahapan pretreatment Zeolit Alam Lampung sebagai katalisator pada reaksi esterifikasi gliserol dan asam asetat membentuk triacetin. Proses pretreatment yang dilakukan adalah aktivasi secara kimia dimana zeolit direndam dalam asam sulfat dengan konsentrasi 0,2 ; 0,3  dan  0,4 N. Zeolit hasil aktivasi  dianalisis rasio SiO2/Al2O3 dengan analisis XRF. Kemudian ketiga pretreated zeolit dengan variasi konsentrasi aktivator tersebut diuji kinerjanya sebagai katalis pada reaksi pembentukan triacetin dari gliserol dan asam asetat dengan waktu reaksi 90 menit dan dilakukan pengambilan sampel setiap 15 menit lalu dibandingkan dengan reaksi menggunakan katalis zeolit tanpa aktivasi serta reaksi tanpa katalis. Konversi tertinggi dan terbaik didapatkan pada katalis pretreated zeolit 0,2 N asam sulfat dengan konversi sebesar 11,75 %. Analisis XRF memberikan hasil bahwa semakin meningkat konsentrasi aktivator asam sulfat, semakin meningkat juga rasio SiO2/Al2O3 zeolit. Analisis FTIR menunjukkan perlakuan aktivasi pada zeolit tidak menimbulkan perubahan struktur yang signifikan.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Buchori, L., dan Budiyono. 2003. Aktivasi Zeolit dengan Perlakuan Asam dan Kalsinasi. Seminar Nasional Teknik Kimia Indonesia 2003.

Camel, V., 2003, Solid Phase Extraction of Trace Elements, Spectrochim. Acta Part B, 58: 1177-1233.

Carrado, K. A., Xu, L., Csenesits, R. and Muntean, J. V. 2001. Use of Organo and Alkoxysilanes in the synthesis of Grafted and Pristine Clays. Chem. Mater. 13, 3766-3773

Murtiyati dan Ginting. 2008. Penelitian Zeolit Alam. Fakultas Teknik, Universitas Lampung

Nuryoto, Sulistyo, H, Rahayu S. S., Sutijan., 2010. Uji Performa Katalisator Resin Penukar Ion Untuk Pengelolahan Hasil Samping Pembuatan Biodisel Menjadi Triacetin.Seminar Rekayasa Kimia dan Proses 2010.

Ozorio P.L. Pianzolli R., Mota M.B.S., and MotaJ.A., 2012, Reactivity of Glycerol/Acetone Ketal (Solketal) and Glycerol/Formaldehyde Acetals toward Acid-Catalyzed Hydrolysis , J. Braz. Chem. Soc., Vol. 23, No. 5, pp. 931-937.

Saputra, Rodhie, 2006, Pemanfaatan Zeolit Sintetis Sebagai Alternatif Pengolahan Limbah Industri, 23 Januari 2006.

Sari, N., Zuhra, H., dan Hari Rionaldo. 2015. Esterifikasi Gliserol Dari Produk Samping Biodiesel Menjadi Triasetin Menggunakan Katalis Zeolit Alam. JOM F TEKNIK Volume 2 No. 1: Universitas Riau.

Widihati, I.A.Gede. 2008. Adsorpsi Anion Cr (VI) oleh Batu Pasir Teraktivasi Asam dan Tersalut Fe2O. Jurnal Kimia II.Bukit Jimbaran : Jurusan Kimia FMIPA Universitas Udayana.

Shigemoto, N, Sugiyama, S, Hayashi, H, and Miyaura, K. 1995.Characterization MAS NMR and XPS, J. Mater. Sci. 30, 57775782

Tony Suroto. 2004. Kajian Pengaruh Konsentrasi Asam Klorida Terhadap Distribusi Ukuran Pori zeolit Alam dan Uji Kemampuan Sebagai Adsorben Untuk Kemurnian Minyak Daun Cengkeh. Yogyakarta; Universitas Gajah Mada

Madejova, J. 2003. Review: FTIR Techniques in Clay Mineral Studies, Vibrational Spectroscopy. 31, 1-10

Heraldy, E, Hisyam SW, dan Sulistiyono. 2003. Characterization and Activation of Natural Zeolite from Ponorogo Indonesian J. Chem 3 (2)

Diterbitkan

2017-08-01

Cara Mengutip

Ariyadi, A., & Ginting, S. B. (2017). Penentuan Konsentrasi Aktivator Asam Sulfat Terbaik pada Pretreatment Zeolit Alam Lampung (Zal) sebagai Katalisator untuk Reaksi Esterifikasi Gliserol dan Asam Asetat Menjadi Triacetin. Inovasi Pembangunan : Jurnal Kelitbangan, 5(02), 112-120. https://doi.org/10.35450/jip.v5i02.39

Terbitan

Bagian

Articles