ANALISIS KETERSEDIAAN MATERIAL UTAMA PEMBANGUNAN IBU KOTA NEGARA TAHAP I

Penulis

  • Pratin Bin Darmadi Politeknik Keuangan Negara STAN

DOI:

https://doi.org/10.35450/jip.v11i03.407

Kata Kunci:

Material utama, analisis kebutuhan, Ibu Kota Negara Indonesia.

Abstrak

Ibu kota negara merupakan komponen yang signifikan menggambarkan identitas nasional dan juga merupakan pusat politik, memiliki fungsi penting dalam perdebatan kekuasaan. Salah satu tahapan penting dalam awal pembangunan IKN adalam pembangunan infrastruktur jalan/jembatan, sumber daya air, dan bangunan gedung. Penelitian ini melakukan analisis kebutuhan material utama dalam pembangungan infrastruktur IKN tersebut.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

2023-12-01

Cara Mengutip

Darmadi, P. B. (2023). ANALISIS KETERSEDIAAN MATERIAL UTAMA PEMBANGUNAN IBU KOTA NEGARA TAHAP I. Inovasi Pembangunan : Jurnal Kelitbangan, 11(03), 251-264. https://doi.org/10.35450/jip.v11i03.407

Terbitan

Bagian

Articles