ANALISIS KETERSEDIAAN MATERIAL UTAMA PEMBANGUNAN IBU KOTA NEGARA TAHAP I
DOI:
https://doi.org/10.35450/jip.v11i03.407Kata Kunci:
Material utama, analisis kebutuhan, Ibu Kota Negara Indonesia.Abstrak
Ibu kota negara merupakan komponen yang signifikan menggambarkan identitas nasional dan juga merupakan pusat politik, memiliki fungsi penting dalam perdebatan kekuasaan. Salah satu tahapan penting dalam awal pembangunan IKN adalam pembangunan infrastruktur jalan/jembatan, sumber daya air, dan bangunan gedung. Penelitian ini melakukan analisis kebutuhan material utama dalam pembangungan infrastruktur IKN tersebut.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Penulis yang mengirimkan jurnal harus mengerti bahwa jurnal yang diterima dan dipublikasikan, hak cipta jurnal tersebut diberikan kepada Inovasi Pembangunan: Jurnal Kelitbangan (JIP), Balitbangda Provinsi Lampung sebagai penerbit jurnal.
Hak cipta mencakup hak eksklusif untuk mereproduksi dan mengirimkan jurnal ini dalam semua bentuk dan media, termasuk mencetak ulang, memotret, mikrofilm dan reproduksi sejenis lainnya, serta terjemahan, reproduksi sebagian / bagian dari jurnal ini, penyimpanannya di basis data dan penularannya oleh bentuk atau media apapun seperti salinan elektronik, elektrostatik dan mekanis, fotokopi, rekaman, media magnetik, dll.