PERAN KOLABORATIF ORANG TUA DENGAN GURU BIMBINGAN KONSELING DALAM MENINGKATKAN KARAKTER PESERTA DIDIK DI SMA IT BAITUL JANNAH
DOI:
https://doi.org/10.35450/jip.v13i01.863Abstract
Siswa adalah masa depan bangsa. Membentuk karakter siswa merupakan tanggung jawab guru dan orang tua. upaya membentuk karakter anak melalui pendidikan sudah dilakukan sejak zaman kolonial. Tujuan tulisan ini ingin mengetahui bagaimana peran orang tua dengan guru bimbingan konseling dalam meningkatkan karakter peserta didik di SMA IT Baitul Jannah. Maka karakter ini merupakan sebuah perilaku atau nilai dari bentuk perilaku seseorang tersebut. Guru bimbingan dan konseling dalam menguatkan karakter siswa ini dengan memberikan pemahaman kepada siswa dengan materi tentang karakter, tidak hanya materi, guru bimbingan dan konseling juga memberikan renungan kepada siswa. dengan adanya materi atau renungan karakter ini siswa bisa sadar dengan apa yang telah di kerjakannya. Kendala yang dirasakan oleh guru bimbingan dan konseling yaitu, kerjasama antara guru BK dengan orang tua terkadang ada orang tua yang kurang komunikatif dan bersikap pasif Namun untuk menangani hal tersebut guru bk memberikan penguatan dan pemahaman kepada orang tua agar bisa berkolaborasi dan bekerja sama demi meningkatkan karakter peserta didik yang lebih optimal.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
Copyright (c) 2025 Inovasi Pembangunan : Jurnal Kelitbangan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shell be assigned to Development Innovation: Jurnal Kelitbangan (JIP) , Balitbangda Provinsi Lampung as publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all form and media, including reprints, photographs, microfilms and any other similar reproductions, as well as translations, the reproduction of any part of this journal, its storeage in databases and its transmission by any form or media. such as electronic, electrostatic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media, etc.