KEMITRAAN MEWUJUDKAN KETAHANAN PANGAN MASYARAKAT DESA

  • Taufik Raharjo

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi pola kemitraan dalam mendorong ketahanan pangan di Desa Krandegan Kabupaten Purworejo. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif melalui pendekatan wawancara dengan beberapa informan yang berkompeten. Penelitian ini menemukan bukti bahwa ketahanan pangan di Desa Krandegan tidak dapat terjadi tanpa adanya pola kemitraan yang bagus antar beberapa pihak/ aktor yang berkolaborasi. Pihak/aktor yang berkontribusi dalam kerjasama ini antara lain Pemerintah (Pemerintah Desa, Badan Permusyawaratan Desa, dan Pemerintah Kabupaten), Pebisnis, Komunitas, Akademisi, dan Media. Dalam pola ketahanan pangan desa, Pemerintah Desa tidak dapat menjadi tokoh tunggal atau tidak dapat berdiri sendiri mengatasi gejolak ketahanan pangan. Namun Pemerintah Desa merupakan driver atau penggerak atas pola kemitraan yang mampu mendorong dan menciptakan ketahanan pangan bagi masyarakat desanya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alfajri, A., Luerdi, L., & Suwignyo, S. (2020). Pelatihan Dan Pemberdayaan Tunas Sustainable Development Goals (SDGs) Siswa Tingkat SMA/MA Sederajat Di Kota Pekanbaru Untuk Mewujudkan Tujuan Sustainable Cities and Communities Dan Responsible Consumption and Production. Jurnal Pengabdian Masyarakat Multidisiplin, 3(3), 201-208.

Alisjahbana, A. S. (2018). Menyongsong SDGs: kesiapan daerah-daerah di Indonesia. Unpad Press.
Ansell, C., & Gash, A. (2008). Collaborative governance in theory and practice. Journal of public administration research and theory, 18(4), 543-571.

Ariani, M. (2007). Penguatan ketahanan pangan daerah untuk mendukung ketahanan pangan nasional. Pusat Analisis dan Kebijakan Pertanian. Bogor.

Artisa, R. A. (2023). STRATEGI PENINGKATAN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PERENCANAAN SUSTAINABLE DEVELOPMENT GOALS (SDGs) DESA. STUDI KASUS: DESA CIBURIAL, KECAMATAN CIMENYAN, KABUPATEN BANDUNG, JAWA BARAT. Inovasi Pembangunan: Jurnal Kelitbangan, 11(01), 61-61.

Charlebois, S., Christensen Hughes, J., & Hielm, S. (2015). Corporate philanthropy and channel impact in food security: The case “Nourish” by Campbell’s Canada. British Food Journal, 117(2), 861-879.

Febrian, R. A. (2016). Collaborative Governance dalam Pembangunan Kawasan Perdesaan (tinjauan konsep dan regulasi). Wedana: Jurnal Kajian Pemerintahan, Politik Dan Birokrasi, 2(2), 200-208.

Hafis, I. A. R. Abdul, Syani. 2013. Sosiologi Skematika, Teori, Dan Terapan. Penerbit: Bumi Aksara, Jakarta Adi, Isbandi. 2014. Ilmu Kesejahteraan Sosial dan Pekerjaan sosial. Depok: FISIP UI Press. Adisasmita, Sakti Adji. 2011. Transportasi dan Pengembangan Wilayah. Penerbit. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 12(3)

Iskandar, A. H. (2020). SDGs desa: percepatan pencapaian tujuan pembangunan nasional berkelanjutan. Yayasan Pustaka Obor Indonesia.

Karisma, G. (2023). HUMAN SECURITY DI LAMPUNG: DILEMA PEMERINTAH DAERAH DALAM MENGHADAPI ANCAMAN TERHADAP KEAMANAN MANUSIA. Inovasi Pembangunan: Jurnal Kelitbangan, 11(02), 159-174.

Lindmark, A.; Sturesson. E.; and Nilsson R. M. (2009). Collaboration for Innovation - A Study in the Öresund Region. Sweden: Lund University Libraries.

Mujiburrohman, M. A. (2021). CIVIL SOCIETY–MILITER DALAM MENCAPAI KETAHANAN PANGAN DI JAWA TIMUR. KYBERNAN: Jurnal Ilmiah Ilmu Pemerintahan, 12(2), 81-93.

Suharyanto, H. (2011). Ketahanan pangan. Jurnal Sosial Humaniora (JSH), 4(2), 186-194.

Safardan, M. Y., Sulistiyanto, S., & Lelyana, N. (2023). STRATEGI Kolaborasi Pembangunan Ketahanan Pangan Provinsi Sumatera Barat Dalam Mendukung Pertahanan Negara. Manajemen Pertahanan: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Manajemen Pertahanan, 9(1).

Triandini, P. (2019). Strategi dinas pangan kota padang dalam pemberdayaan lumbung pangan masyarakat. Universitas Gadjah Mada
Published
2023-12-01
How to Cite
Raharjo, T. (2023). KEMITRAAN MEWUJUDKAN KETAHANAN PANGAN MASYARAKAT DESA. Inovasi Pembangunan : Jurnal Kelitbangan, 11(03), 339-352. https://doi.org/https://doi.org/10.35450/jip.v11i03.467